Timnas Putri Indonesia Cetak Sejarah Juara Piala AFF 2024

- Writer

Sabtu, 7 Desember 2024 - 10:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cetak sejarah baru Timnas Putri Indonesia berhasil menjadi juara piala AFF 2024 setelah mengalahkan kamboja dengan skor 3-1 di New Laos Stadium Vientiane Laos pada final tadi malam 5 November 2024. 

Gol pertama tercipta setelah Reva Oktaviani berhasil mencetak gol melalui pemberian umpan cantik dari Katarina Matilda di sisi kiri pada menit ke 19. 

13 menit kemudian tepatnya pada menit ke 32 Kamboja berhasil mengimbangi skor melalui Hok Saody. 

Timnas Indonesia  tak gentar dan terus menyerang hingga akhirnya pada menit ke 35 dengan memanfaatkan kesalahan back Kamboja melalui Sydney Hopper yang berhasil mencetak Gol dan skor berubah menjadi 2-1. 

Setelah babak kedua berlangsung Tim kami berhasil mencetak gol lagi melalui umpan Rosdilah Siti kemudian diselesaikan oleh Reva Oktaviani sebagai pencetak golnya pada menit ke 58.  

Baca Juga :  Warga Antusias Ikuti Kegiatan Color Run Grace Art Fest yang Digelar di BSCC Dome Balikpapan

Kamboja terus menyerang dan bangkit tetapi masih belum sanggup untuk membongkar pertahanan Timnas. 

Dan skor akhir 3-1 tidak berubah sampai peluit panjang dibunyikan sehingga membawa Timnas Putri Indonesia sebagai juara di Piala AFF 2024 untuk pertama kalinya sejarah terukir.

Berita Terkait

STY Panggil Pemain untuk Pemusatan Latihan Persiapan AFF
Menang 2-0 dari Arab Saudi Timnas Indonesia Naik Peringkat 3
Timnas Futsal Indonesia Juara ASEAN Championship 2024 Usai Kalahkan Vietnam 2-0
Rahmad Mas’ud Turun ke Sirkuit, Grace Cup 2024 Siap Bangkitkan Dunia Balap Balikpapan
Warga Antusias Ikuti Kegiatan Color Run Grace Art Fest yang Digelar di BSCC Dome Balikpapan
Kegiatan Bayan Run 2024 di Balikpapan Diikuti Oleh 3000 Peserta
Pelatih Rahmad Darmawan Sebut Barito Putera Menunjukkan Peningkatan Performa
Rahmad Mas’ud Dukung Klub Luar Gunakan Stadion Batakan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 10:36 WIB

Timnas Putri Indonesia Cetak Sejarah Juara Piala AFF 2024

Selasa, 26 November 2024 - 15:22 WIB

STY Panggil Pemain untuk Pemusatan Latihan Persiapan AFF

Sabtu, 23 November 2024 - 10:12 WIB

Menang 2-0 dari Arab Saudi Timnas Indonesia Naik Peringkat 3

Selasa, 12 November 2024 - 14:09 WIB

Timnas Futsal Indonesia Juara ASEAN Championship 2024 Usai Kalahkan Vietnam 2-0

Minggu, 10 November 2024 - 15:00 WIB

Rahmad Mas’ud Turun ke Sirkuit, Grace Cup 2024 Siap Bangkitkan Dunia Balap Balikpapan

Berita Terbaru

Balikpapan

Harga LPG 3Kg Melonjak di Balikpapan, Pangkalan Nakal Ditindak

Kamis, 27 Feb 2025 - 16:11 WIB

All Sosmed

Ingin Viral Di Sosial Media? Aplikasi Ini Jadi Jawabannya!

Selasa, 18 Feb 2025 - 15:20 WIB

Budaya

Suku Dayak, Warisan yang Masih Bertahan di Kalimantan

Rabu, 22 Jan 2025 - 11:23 WIB

Budaya

Mengenal Desa Wisata Jagoi Babang, Desa Wisata Favorit 2024

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:48 WIB