Polda Kaltim Berikan 600 Kotak Makanan Bergizi Gratis Kepada Siswa SD

- Writer

Minggu, 3 November 2024 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka mensupport program nasional untuk perkembangan gizi anak maka Polda Kaltim mengadakan makan gratis di SD Negeri 034 Balikpapan Utara pada 30 Oktober 2024. 

Total 600 porsi makanan bergizi diberikan secara gratis kepada para murid dengan harapan dapat membantu tingkatkan kesehatan dan kecerdasan generasi penerus bangsa. 

Kepala Bidang Humas Polda Kaltim yaitu Kombes Pol Yuliyanto menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata dukungan kepolisian terhadap program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak-anak.

“Kami berharap kegiatan ini dapat memberikan efek positif bagi kesehatan dan kecerdasan siswa di Balikpapan Utara dan sekitarnya,” kata Yuliyanto dalam pernyataan tertulisnya.

“Kami akan terus mendukung berbagai program nasional terutama yang berkaitan dengan anak-anak karena mereka adalah masa depan bangsa,” tambahnya.

“Dengan adanya momentum HUT Korps Brimob Polri ke-79 ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat khususnya anak-anak dan kegiatan ini dapat dilaksanakan secara berkelanjutan, baik di Kaltim maupun di daerah lain di Indonesia dan  sebagai bagian dari upaya untuk membangun generasi yang sehat, cerdas, dan siap menghadapi tantangan di masa depan,” ujarnya.

“Kami akan terus mendukung berbagai program nasional terutama yang berkaitan dengan anak-anak karena mereka adalah masa depan bangsa,” tambahnya.

Berita Terkait

Harga LPG 3Kg Melonjak di Balikpapan, Pangkalan Nakal Ditindak
PAD Kota Balikpapan Berhasil Menembus Rp 1 Triliun, Simak Alasannya
10 Fakta Kota Balikpapan yang Jarang Orang Ketahui
Program Makan Bergizi Gratis di Kota Balikpapan, Capai 7 Sekolah dan Ribuan Siswa
BPJS Kesehatan Gratis Balikpapan Terus Berlanjut
Mulai Bulan Februari 2025, Balikpapan City Trans Akan Bertarif
Jelajahi Kalimantan Timur: Petualangan, Budaya, dan Keindahan Alamnya
Kuliner Terbaik Yang Tidak Boleh Dilewatkan Waktu Ke Balikpapan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 16:11 WIB

Harga LPG 3Kg Melonjak di Balikpapan, Pangkalan Nakal Ditindak

Jumat, 21 Februari 2025 - 15:47 WIB

PAD Kota Balikpapan Berhasil Menembus Rp 1 Triliun, Simak Alasannya

Selasa, 14 Januari 2025 - 10:10 WIB

Program Makan Bergizi Gratis di Kota Balikpapan, Capai 7 Sekolah dan Ribuan Siswa

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:30 WIB

BPJS Kesehatan Gratis Balikpapan Terus Berlanjut

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:58 WIB

Mulai Bulan Februari 2025, Balikpapan City Trans Akan Bertarif

Berita Terbaru

Balikpapan

Harga LPG 3Kg Melonjak di Balikpapan, Pangkalan Nakal Ditindak

Kamis, 27 Feb 2025 - 16:11 WIB

All Sosmed

Ingin Viral Di Sosial Media? Aplikasi Ini Jadi Jawabannya!

Selasa, 18 Feb 2025 - 15:20 WIB

Budaya

Suku Dayak, Warisan yang Masih Bertahan di Kalimantan

Rabu, 22 Jan 2025 - 11:23 WIB

Budaya

Mengenal Desa Wisata Jagoi Babang, Desa Wisata Favorit 2024

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:48 WIB